Mengkonsumsi buah sangatlah bagus untuk kesehatan. Banyak sekali varian cara untuk menyajikan buah, ada yang di bikin rujak, lotis dan jus. Kali ini saya akan bahas tentang jus. Yap, minuman yang menyehatkan adalah jus buah. Jus jambu biji merah sendiri bisa juga di kolaborasikan dengan buah lain seperti tomat, buah naga, apel dan pepaya. Yuk kita simak bersama
resep jus jambu biji merah
.Bahan jus jambu biji merah :
- 3 bh jambu biji merah.
- 500 ml air masak.
- Gula / Madu.
- Susu cair. Bisa putih / coklat.
- Kupas jambu biji dan bersihkan dengan air yang mengalir. Setelah itu potong menjadi 2 bagian.
- Siapkan blender.
- Masukan jambu biji merah kedalam blender, tambahkan gula atau madu. Blender hingga halus.
- Saring jambu biji merah yang sudah di blender tadi.
- Masukan kedalam gelas saji. Tuangkan susu coklat/putih di atas jus jambu biji merah.
Jus jambu biji merah
siap di sajikan.
Manfaat Jus Jambu Biji Merah :
- Untuk ibu hamil : mengontrol tekanan darah, menguarangi stres dan kaya akan asam float yang merupakan salah satu jenis vitamin yang penting untuk tumbuh kembang janin.
- Menyehatkan kulit.
- Mencegah kanker.
- Bagus untuk pencernaan.
- Untuk kesehatan mata.
Jangan Lupa, Bagikan Sekarang Juga Artikel Ini
0 komentar:
Posting Komentar